Info Pelatihan Berbasis Kompetensi Secara Gratis Bagi Para Pencari Kerja

18 Februari 2020 12:04:07 WIB

TamantirtoSID-Balai Latihan Kerja dan Pengembangan Produtikvitas Daerah Istimewa Yogyakarta menyelenggarakan pelatihan berbasis kompetensi secara gratis untuk Bagi Pencari Kerja tahun 2020 selama.Dalam hal ini Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi mengadakan pelatihan sebagai berikut;


1.Hotel Staff(33 hari)
2.Asisten Operator Custome Made Wanita(33 hari)
3.Instrumen & Kontrol(33 hari)
4.Internet Marketing(33 hari)
5.Tata Kecantikan Kulit dan Rambut(33 hari)
6.Menjahit Pakaian Pria Dewasa(33 hari)
7.Teknisi Audio Video(33 hari)
8.Pengoperasian Mesin Bubut dan Frais(43 hari)

Syarat Pendidikan;
-Semua Tingkat Pendidikan

Syarat Pendaftaran;
Menyerahkan Fotocopy
1.KTP
2.Ijazah terakhir
3.Foto Berwarna 3x4 (2 lembar)
4.Fc Sertifikat Salon untuk Sub. Kejuruan Rias Pengantin

Catatan:
-Semua Dokumen Dimasukkan Dalam Stopmap
-Untuk KTP Seluruh Indonesia

Bagi yang lulus seleksi tertulis maupun wawancara segera
melengkapi persyaratan:
1.Foto berwarna 2x3 dan 3x4 masing-masing 3(tiga) lembar (memakai baju putih (kemeja) dan pria berdasi latar belakang warna merah).
2.Mengisi DRH dan Surat Pernyataan yang telah disediakan.

Pendaftaran
Tanggal 10 Februari 2020 - 9 Maret 2020

Seleksi
Tanggal 12 Maret 2020 - 13 Maret 2020

Pengumuman
Tanggal 16 Maret 2020

Daftar Ulang
Tanggal 6 Maret 2020 - 19 Maret 2020

Pendaftaran Cadangan
Tanggal 20 Maret 2020

Pelaksanaan Latihan
Tanggal 23 Maret 2020 - Selesai

On The Job Training
30 HARI WAJIB DILAKSANAKAN SETELAH SELESAI PELATIHAN

n.b. Pendaftaran pada hari terakhir akan ditutup pada pukul 11.00 wib dan sewaktu-waktu dapat ditutup jika kuota pendaftar sudah terpenuhi.


Informasi lebih lanjut dapat dilihat pengumuman Balai Latihan Kerja dan Produktivitas Daerah Istimewa Yogyakarta.

 

Ayo saling berbagi informasi positif demi kemajuan bersama. Ikuti media desa di WEB Desa Tamantirto, halaman facebook Desa Tamantirto, dan instagram @desa_tamantirto.
Simpan nomor SID tim yang dapat dihubungi via whatsapp di 08-78-78-57-57-30

Penulis : Staff Desa

Informan : Balai Latihan Kerja dan Produktivitas Daerah Istimewa Yogyakarta

Pict : Tim SID dan Balai Latihan Kerja dan Produktivitas Daerah Istimewa Yogyakarta

Komentar atas Info Pelatihan Berbasis Kompetensi Secara Gratis Bagi Para Pencari Kerja

Formulir Penulisan Komentar

Nama
Alamat e-mail
Komentar
Isikan kode Captcha di atas
 

Kalurahan Tamantirto

Facebook

facebook.com/tamantirto.sid

Audio

Komentar Terkini

Media Sosial

FacebookTwitterGoogle PlussInstagram

Statistik Kunjungan

Hari ini
Kemarin
Jumlah Pengunjung
Kebijakan Privasi

Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License