Potensi Kesenian
Administrator 22 November 2017 13:06:43 WIB
Dusun Ngrame merupakan salah satu Pedukuhan diwilayah Desa Tamantirto yang menyandang predikat Dusun Seni Budaya. Terdapat Bregodo Tirto Yudho yang sudah diakui keberadaannya oleh Keraton. Disamping itu terdapat tempat pembimbingan dan pelatihan seni budaya yang sudah dikenal luas adalah Padepokan Bagong Kusudiharjo yang diasuh Butet Kartarejasa dengan macam jenis pendidikan dan pelatihan :
a. Pengetahuan dan ketrampilan seni tari
b. Pengetahuan dan ketrampilan seni teater
c. Pengetahuan dan ketrampilan seni karawitan
Kalurahan Tamantirto
Audio
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- LOWONGAN KARYAWAN BADAN USAHA MILIK KALURAHAN
- Selamat Hari Raya Tri Suci Waisak 2567 BE /2023 M
- Selamat Hari Lahir Pancasila 01 Juni 2023
- PELATIHAN ADMIN DIKAL
- PERESMIAN POSBINDU PTM POSYANDU REMAJA PADUKUHAN GEBLAGAN
- LIBUR HARI LAHIR PANCASILA & HARI RAYA WAISAK 2567 BE (CUTI BERSAMA)
- RAKOR VERIFIKASI ENTRY PEMUTAKHIRAN DATA IDM
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
