Penyerahan Bantuan SarPras Paud Surya Melati Brajan
Administrator 17 Oktober 2019 10:00:52 WIB
TamantirtoSID- Hari Rabu, 16 Oktober 2019 Bidang Pembangunan Sub Bidang Pendidikan di Desa Tamantirto memberikan bantuan sarana prasarana kepada Paud Surya Melati Brajan. Pemberian bantuan berdasarkan atas kegiatan dukungan penyelenggaraan Paud. Untuk sumber dana bantuan ini diambilkan dari BKK (Bantuan Keuangan Khusus).
Bantuan berupa alat elektronik pendukung pembelajaran yaitu laptop, proyektor, printer, dan screen layar tripod. Pemberian bantuan dilakukan oleh Pemerintah Desa yang diwakili oleh Kasi Pelayanan (Pak Sigit Rahmatulah) dan diterima oleh Pengurus dan Guru Paud Surya Melati Brajan. Semoga dengan adanya bantuan sarana prasarana ini dapat membantu dalam pengembangan program pembelajaran di Desa Tamantirto.
Ayo saling berbagi informasi positif demi kemajuan bersama. Ikuti media desa di WEB Desa Tamantirto, halaman facebook Desa Tamantirto, dan instagram @desa_tamantirto. Simpan nomor SIDtm yang dapat dihubungi via whatsapp di nomor 0859-5071-0832.
Pict : Dominica
Komentar atas Penyerahan Bantuan SarPras Paud Surya Melati Brajan
Formulir Penulisan Komentar
Kalurahan Tamantirto
Audio
Komentar Terkini
Statistik Kunjungan
Hari ini | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Kemarin | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
Jumlah Pengunjung | ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() ![]() |
- Penutupan Cabor Sepak Bola Pekan Olahraga Tamantirto 2025: LDII Gonjen Juara, Perseme Runner-up
- LDII Gonjen Juara Sepak Bola di Final Pekan Olahraga Kalurahan Tamantirto 2025
- Young Boys Amankan Juara 3 Sepak Bola di Pekan Olahraga Tamantirto 2025
- Tim Bulutangkis Tamantirto Raih Juara 4 di Turnamen Kapolres Bantul Cup 2025
- Pertemuan Triwulan Paguyuban Dukuh (PANDU) Kapanewon Kasihan di Kalurahan Tamantirto
- Monitoring dan Evaluasi Pengelolaan Keuangan Kalurahan Tamantirto oleh Kapanewon Kasihan
- Daftar Posko PBB Kalurahan Tamantirto Bulan Juli 2025
Website desa ini berbasis Aplikasi Sistem Informasi Desa (SID) Berdaya yang diprakarsai dan dikembangkan oleh Combine Resource Institution sejak 2009 dengan merujuk pada Lisensi SID Berdaya. Isi website ini berada di bawah ketentuan yang diatur dalam Undang-Undang Republik Indonesia Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik dan Attribution-NonCommercial-NoDerivatives 4.0 International (CC BY-NC-ND 4.0) License
